Implementasi Good Corporate Governance (GCG) Pada Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Anom Kota Banjar Tahun 2023
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji penerapan prinsip-prinsip Good corporate Governance Oleh Perusahaan Daerah Air Minum Tirta Anom Kota Banjar. Dalam upaya penerapan prinsip good corporate governance yaitu untuk mencapai visi dan misi mereka dan dalam upaya mereka untuk memenuhi harapan stakeholder, juga memberikan gambaran tentang praktek pemerintahan korporat yang baik yaitu transparansi, akuntabilitas, responsibilitas, independensi, keadilan dan kesetaraan sesuai dengan pedoman dasar pemerintahan organisasi yang baik dari Komite Nasional Kebijakan Pemerintahan (KNKG).Penelitian ini menggunakan metode kualitatif, dengan purposive sampling untuk menentukan informant. Data dikumpulkan melalui wawancara, observasi, studi dokumen dan keabsahan data. Selain itu, teknik analisis dilakukan dengan pengumpulan data, reduksi data, penyajian data dan kesimpulan. Hasilnya adalah perusahaan daerah air minum Tirta Anom telah menerapkan prinsip Good corporate Governance dalam menjalankan perusahaan akan tetapi masih terdapat terdapat beberapa prinsip yang belum berjalan dengan efektif. Diantaranya Prinsip transparansi, responsibilitas dan fairness atau keadilan.
References
Ardianto, Elvinaro. 2011. Metodologi Penelitian untuk Public Relations Kuantitatif dan Kualitatif. Bandung : Simbiosa Rekatama Media.
Indrasari, Meithiana. 2019. Pemasaran dan Kepuasan Pelanggan. Surabaya: Uniutomo Press
Jonathan, Halasson. 2021. “ Analisa Yuridis Penerapan Tata Kelola Perusahaan Ynag Baik (GCG) Pada Badan Usaha Milik Daerah”. Skripsi Fakultas Hukum Universitas Lampung.
Maemunah, Sri. 2004. Revitalisasi BUMN dan BUMD. Jakarta: Lentera.
Miles, M.B & Huberman A.M. 1984, Analisis Data Kualitatif. Terjemahan oleh Tjetjep Rohendi Rohidi. 1992. Jakarta : Penerbit Universitas Indonesia.
Moleong, Lexy J. 2013. Metode Penelitian Kualitatif. Edisi Revisi. Bandung : PT Remaja Rosdakarya.
Muhammad Rizki, Saladin, Dan Fitriyadi. 2021. “Analisa Penerapan Good corporate Governance Pada Perusahaan Air Minum Bandarasih”. Jurnal Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik. Vol 1, No. 1.
Mulyono, Sidik. 2021. Kepuasan Masyarakat. Depok: Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Depok.
Muryanto, Yudho. T. 2017. Tata Kelola BUMD Konsep, Kebijakan dan Penerapan Good Corporate Governance . solo: Intrans Publshing.
Resen, Made. G. 2015. Pengaturan Badan Usaha Milik Daerah Berdasarkan Good Governance dan Good Corporate Governance : Tinjauan Yuridis Terhadap Badan Usaha Milik Daerah Sebagai Entitas Bisnis. Yogyakarta: Disertasi.
Scindy, Puspita. 2017. “Analisa Implementasi Prinsip-Prinsip Good Corporate Governance (GCG) Dan Hubungannya Terhadap Kinerja PDAM Tirta Jeneberang Kabupaten Bowa”. Skripsi Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Makasar.
Serlin, Narkasari. 2019. “Penerapan Prinsip Good Corporate Governance Dalam Pengelolaan Zakat”. Skripsi Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Makassar.
Sugiyono, 2013, Metodelogi Penelitian Kuantitatif, Kualitatif Dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Sugiyono. (2009). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung : AlfabetaAstri Dan Isnani. 2013. “Implementasi Good Corporate Governance (GCG) Pda BUMD Kabupaten Sumenep Studi Pada PT. Bank Pembiyaan Rakyat Syariah (BPRS) Bhakti Sumekar Sumenep”. Jurnal Performance Bisnis & Akuntasi Vol. III, No.1.
Sugiyono. 2012. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung : Alfabeta.